Bee balm merupakan tumbuhan yang termasuk ke dalam spesies tanaman herba berbunga. Selain itu, tanaman ini tergolong dari kelompok familli lamiaceae dan masuk dalam genus monarda. Bee balm biasanya juga di sebut dengan Lemon Mint karena memiliki bau yang sama dengan jeruk, dan fragrance ini mampu menarik lebah dan kupu-kupu. Bee balm biasanya juga familiar di sebut dengan nama monarda karena termasuk kedalam genus monarda.
Tanaman ini memiliki karakteristik yang mudah untuk di kenali orang. Karakteristik tanaman ini yaitu daun yang berbentuk seperti tombak dan pada bagian pinggirnya berbentuk gerigi. Tanaman ini tumbuh secara berumpun dan tumbuh tegak dengan tinggi mencapai 2-4 meter.
Dapat tumbuh di tanah yang subur, kering, padang rumput dan biasanya di tanah yang sedikit berkepur. Mekar di akhir musim semi hingga pertengahan musim panas.
Bee balm mengandung senyawa yang baik bagi kesehatan tubuh. Minyak atsirinya terdapat hampir di seluruh bagian tanaman ini. Lalu, apa saja manfaat tanaman herba ini bagi kesehatan tubuh ??? Yuk, simak manfaatnya di bawah ini.
- Merangsang Nafsu Makan
Senyawa dalam bee balm yang dapat merangsang nafsu makan yaitu hemopressin. Senyawa tersebut sangat baik untuk memperbaiki nafsu makan pada setiap orang, terutama untuk mengendalikan otak karena otak merupakan pusat pertama.
- Anti Kanker
Senyawa limonene, flavonoid, alkaloid, dan fenolik dapat menghambat poliferasi pada sel kanker sehingga dapat mencegah sel kanker menyebar ke seluruh jaringan tubuh.
- Melancarkan Pencernaan
Kandungan minyak essensial yang terdapat dalam bee balm ternyata dapat membantu meringankan gangguan pencernaan dalam tubuh
- Sebagai Penyedap Makanan
Tak hanya bermanfaat bagi kesehatan tubuh saja, ternyata bee balm dapat di jadikan sebagai penyedap makanan. Karena dari bahan asli dan tidak mengandung pengawet sedikitpun, bee balm sangat baik untuk kesehatan.
- Sebagai Antiseptik
Kandungan minyak essensial yang terdapat dalam bee balm dapat membantu menyembuhkan luka pada kulit. Tak hanya itu, tanaman ini juga dapat digunakan untuk mengobati ketika terkena sengatan lebah dan dapat menghilangkan jamur yang dapat meninfeksi luka.
- Baik Untuk Kesehatan Kulit
Karena dapat menarik perhatian lebah, kupu-kupu dan serangga lainnya, tanaman ini menjadi tempat penyerbukan bagi serangga yang datang sehingga mampu memproduksi madu. Madu tersebut baik untuk kesehatan kulit dan wajah sehingga dapat mempercepat proses penyembuhan sel pada kulit.
Nah, seteah anda tahu bee balm memilki banyak manfaat yang baik bagi kesehatan, pasti kalian tertarik merawat tanaman ini. Namun, jangan bingung untuk mencari tanaman ini karena kami juga menjual benihnya dengan harga yang ramah di kantong loh.
Semoga bermanfaat …
Bagikan informasi tentang Bee Balm/Monarda/Lemon Mint Bisa Membantu Menunjang Kesehatan Tubuh kepada teman atau kerabat Anda.
*Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak di bawah ini:
*Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak di bawah ini:
Komentar dinonaktifkan: Bee Balm/Monarda/Lemon Mint Bisa Membantu Menunjang Kesehatan Tubuh
Maaf, form komentar dinonaktifkan.